6 KLASIFIKASI UTAMA ENERGI

    1. Energi mekanik : Suatu energi yang dapat digunakan untuk mengangkat/menggerakkan  benda.
    2. Energi listrik       : Jenis energi yang berkaitan dengan arus  dan akumulasi elektron.
    3. Energi elektromagnetik : Jenis energi yang berkaitan dengan   radiasi elektromagnetik. Radiasi elektromagnetik adalah suatu bentuk energi murni, yang tidak berkaitan dengan massa.
    4. Energi kimia       : Energi yang keluar sebagai hasil interaksi elektron dimana dua atau lebih atom atau molekul berkombinasi menghasilkan senyawa kimia yang stabil.
    5.  Energi nuklir      : Energi tersimpan yang bisa lepas akibat interaksi   partikel dengan atau didalam inti atom.
    6. Energi thermal    : Energi dengan bentuk transisional berupa panas. Merupakan Bentuk Energi dasar, semua bentuk energi lain dapat di konversikan menjadi bentuk   energi panas secara penuh.


0 komentar:

Post a Comment