Mesin Konversi Energi

 

Mesin Konversi Energi

 


  Mesin atau gabungan  mesin untuk mengubah suatu bentuk energi ke bentuk energi yang lain yang dapat dimanfaatkan oleh manusia.

  Ruang lingkup : Motor pembakaran dalam, turbin, pompa dan kompresor, mesin pendingin dan mesin propulsi.

  Aplikasi àpembangkit tenaga listrik, membantu proses industri, transportasi, penerangan, dll

Klasifikasi Mesin Konversi Energi

 

Berdasarkan fungsinya :

  Sebagai Penggerak : motor (motor listrik dan motor bakar, turbin (turbin air, turbin uap, turbin gas) dan mesin propulsi (turbo jet, turbo fan turbo prop, ram jet, roket)

  Sebagai yang digerakkan: pompa ( torak dan pompa kinetik) kompresor (aksial dan radial), mesin pendingin( kompresi uap, refrigerasi udara dan refrigerasi absorbsi) dll.

0 komentar:

Post a Comment